BERITA

” SOSIALISASI DAN PENYULUHAN GERMAS SERTA ODF “

” SOSIALISASI DAN PENYULUHAN GERMAS SERTA ODF ”

Rabu, 10 juli 2019

” SOSIALISASI DAN PENYULUHAN GERMAS SERTA ODF ”

Rabu, 10 juli 2019

Lagi dan lagi,
Puskesmas Cisadea bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kota Malang keliling mensosialisasikan Germas ( gerakan masyarakat hidup sehat ) serta tak ketinggalan mengenai ODF ( open defecation free) .

Tahun 2019 ini Puskesmas Cisadea memiliki kesempatan mensosialisasikan ke 20 posyandu yang tersisa yang berada di wilayah kerjanya dan ini merupakan kali kedua petugas kesehatan promosi kesehatan mensosialisasikan Germas dan Odf di tahun 2019.

Kegiatan penyuluhan berjalan dengan lancar dan tidak sedikit warga yang bertanya mengenai materi yang di sampaikan.

Singkat nya,fokus Germas terdiri dari makan buah dan sayur,aktivitas fisik, cek kesehatan berkala,cegah stunting,eliminasi TBC serta peningkatan cakupan imunisasi.

Sedangkan ODF suatu tindakan dimana masyarakatnya sudah tidak ada yang buang tinja sembarangan dan di biarkan menyebar mengkontaminasi lingkungan tanah,air serta udara.

Pemerintah Kota Malang gencar mensosialisasikan kepada masyarakat agar mencapai 100% ODF .

Ayo dukung Kota Malang menjadi Kota Sehat serta 100% ODF.

# salam germas

About author

Articles

Organisasi Pemerintah bidang Kesehatan ? : Kami Siap Melayani Anda Dengan Ramah dan Nyaman ? : Jl. Cisadea No.19, Kelurahan Purwantoro ? : (0341) 489540

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *